Ilmu Yang Bertambah

Barangsiapa dikaruniai ilmu yg tak bisa membuatnya menangis, maka ia telah dikaruniai ilmu yg sia-sia...
Karena Allah Ta'ala berfirman :
قل آمنوا به أو لا تؤمنوا إن الذين أوتو العلم من قبله إذا يتلي عليهم يحرون للأذقان سجدا
"Katakanlah (wahai Muhammad) : "Berimanlah kalian kepadaNya atau tidak usah beriman. Sesungguhnya orang-orang yg diberi ilmu apabila dibacakan al-Quran kepada mereka, mereka menundukan dagu sambil bersujud..."
و يقولون سبحان ربنا إن كان وعد ربنا لمفعولا
"Dan mereka berkata: "Mahasuci Tuhan kami, sesungguhnya janjiNya pasti akan ditepati.."
و يحرون للأذقان يبكون و يزيدهم خشوعا
"Dan mereka menundukkan dagu sambil menangis serta bertambah lah kekhusyukan mereka..." (Al-Israa' ayat 107-109 juz 15)
(Dikutip dari "Akhlaaqul 'Ulamaa" karya al-Ajuri 5/347)
★★Sokaraja 21 Rabi'ul Awal 1437 H★★
Share this article :

Posting Komentar

Disqus Shortname

Comments system

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Ustad Muhammad Faizar - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger